
Ada Jerapah di hotel Royal Safari Garden Puncak!
RMNEWS - Royal Safari Garden merupakan hotel yang berlokasi di Bogor-Puncak kedatangan keluarga satwa baru yaitu 2 ekor Jerapah dari Taman Safari Bogor. Kedatangan satwa Jerapah ini menambah koleksi satwa yang ada di Royal Safari Garden, sebelumnya sudah ada Gajah, Unta, Zebra, Meerkat, Lemur dll.
Dua ekor Jerapah tersebut merupakan hasil perkembang biakan/breeding di Taman Safari Indonesia. Jerapah ini Berjenis kelamin jantan yang bernama Kalee dan Barack yang baru berusia 1 tahun dan saat ini masih proses habituasi/adaptasi.
Jerapah dengan nama ilmiah Giraffa Camelopardalis merupakan mamalia berkuku genap endemik Afrika dan merupakan spesies satwa tertinggi yang hidup di darat. Jerapah jantan dapat mencapai tinggi 4,8 sampai 5,5 meter dan memiliki berat yang dapat mencapai 1.3...